Mahasiswa Prodi D3 Keperawatan Fakultas Kesehatan Universitas Ngudi Waluyo patut dibanggakan, perwakilan dari prodi mengikuti Peksiminas yang dilakukan secara daring dalam tiga lomba yaitu KTI, Debat dalam bahasa Indonesia, dan Speech contest. Perwakilan Speech Contest yaitu Vinny Putri Pratiwi berhasil menjadi Juara Haparan I pada Peksiminas yang dilakasanakan pada 26 November 2020 dengan topik "playing traditional games and toys to mitigate the impact of using gadget". Hal ini menjadi penyemangat bagi prodi dan juga mahasiswa lain untuk meningkatkan motivasi berkompetesi dalam ajang ilmiah.
- 2020-11-27 00:00:00
- Super Admin
- 1976
- Kegiatan Prodi
MAHASIWA PERWAKILAN D3 KEPERAWATAN MENJADI JUARA HARAPAN I DALAM SPEECH CONTEST PEKSIMINAS 2020
Kategori
Berita Terbaru
Pengabdian masyarakat program studi d3 keperawatan UNW
- 2024-07-26 00:00:00
Alumni D 3 Keperawata Universitas Ngudi Waluyo Berjaya Di Timor Leste
- 2024-07-26 00:00:00
Lomba PEKSIMIDA
- 2024-06-04 00:00:00
Fildtrip Mahasiwa D3 Keperawatan UNW bersama AVAMED
- 2024-05-02 00:00:00
Fildtrip Mahasiwa D3 Keperawatan UNW Famscare
- 2024-04-25 00:00:00
Program Studi Diploma Tiga Keperawatan
- Jl. Diponegoro no 186 Gedanganak - Ungaran Timur, Kab. Semarang Jawa Tengah
- Tel: 085741858827 / 08522506876
- Fax: (024)-6925408
- Email: [email protected]
PORTAL WEBSITE
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO © Program Studi Diploma Tiga Keperawatan 2023